5 Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 yang Miliki Nilai Pasar Tertinggi, Nomor 4 Bukan Kaleng-kaleng!
Marc Klok dalam sesi latihan timnas Indonesia menjelang Piala AFF 2022. (Instagram/@marcklok)--
JAKARTA, DISWAY.ID -- Piala AFF 2022 akan menjadi kali ke-14 bagi timnas Indonesia untuk turut serta dalam ajang sepakbola antar negara Asia Tenggara tersebut.
Enam kali harus puas menjadi runner-up, Timnas Garuda mengincar posisi juara dalam gelaran kali ini.
Dari segi materi pemain, Shin Tae Yong menggabungkan pemain-pemain senior macam Fachruddin dengan pemain-pemain muda seperti Marcelino Ferdinan.
BACA JUGA:Penampilan Spektakuler Mbappe di Piala Dunia Pukau Ronaldo: Jadi Ingat Momen Terbaik Saya..
Kombinasi itu diharapkan bisa memenuhi gaya bermain yang diinginkan oleh pelatih asal Korea Selatan itu.
Terlebih mayoritas pemain yang dipanggil sudah tidak asing dengan Shin Tae Yong karena kerap menjadi pemain timnas dalam beberapa tahun terakhir.
Di antara 23 nama pemain timnas Indonesia di Piala AFF 2022 pilihan Shin Tae Yong, ada lima yang memiliki nilai pasar tertinggi.
1. Pratama Arhan (Rp5,65 miliar)
Pratama Arhan menjadi salah satu pemain timnas Indonesia di Piala AFF 2022 dengan nilai pasar tertinggi.
Bermain di Tokyo Verdy, pemain berposisi bek kiri ini berpotensi mengatorl nilai pasarnya.
Dengan usia masih 21 tahun dilengkapi dengan lemparan ke dalam yang jauh, Arhan diprediksikan akan menjadi salah satu andalan Shin Tae Yong di lini belakang.
BACA JUGA:Nomor Punggung 23 Pemain Timnas Indonesia Resmi Dirilis Jelang Lawan Kamboja di Piala AFF 2022
2. Asnawi Mangkualam (Rp5,65 miliar)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: