Jadwal Tayang Drama The Glory Episode 1-8 Tamat, Sukses Puncaki 5 Besar Netflix Global

Jadwal Tayang Drama The Glory Episode 1-8 Tamat, Sukses Puncaki 5 Besar Netflix Global

Jadwal tayang drama The Glory-Instagram/ @netflixkr-Instagram/ @netflixkr

Selain itu, ia juga ingin balas dendam pada orang-orang yang tidak membantunya pada saat itu.

Dong Eun yang memiliki keinginan kuat untuk balas dendam, kini tumbuh menjadi wali kelas dari anak perundungnya.

Hingga suatu ketika, dirinya bertemu dengan seorang pria bernama Joo Yeo Jeong (Lee Do Hyun).

Yeo Jeong adalah seorang pria yang memiliki rahasia pada masa lalunya.

Rencana balas dendam Dong Eun pun runyam seketika, sejak bertemu dengan salah satu murid dari anak sang perundung.

BACA JUGA:Wah! 5 Makanan Ini jadi Populer Gegara Drama Korea, Siapa yang Udah Nyoba?

BACA JUGA:3 Drama Korea Seru Pernah Dapat Ratting Tinggi, Pecinta Drakor Penasaran Gak Nih?

Lantas, bagaimana rencana Moon Dung Eun selanjutnya?

Akanakah balas dendam yang direncanakannya selama ini sirna begitu saja?

Langsung saja ikuti keseruannya dalam drama Korea The Glory.

Happy watching!

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads