Polri Kirim 4 Helikopter Evakuasi Prioritas ke Hutan Kerinci, Ada Kapolda Jambi

Polri Kirim 4 Helikopter Evakuasi Prioritas ke Hutan Kerinci, Ada Kapolda Jambi

Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo-Dok Humas Polri-

Selain itu, tim yang ada di TKP juga telah menggeser 50 meter dari titik koordinat kecelakaan helikopter di lokasi yang lebih landai untuk pendirian tenda.

Tim nantinya juga akan mencari titik lokasi yang lebih landai agar proses evakuasi lebih mudah. 

"Karena tempat sekarang selain vegetasi di Taman Nasional Seblat cukup rapat dan juga masih ada bisa dikatakan lereng yang cukup terjal," tuturnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: