Tips Presentasi di Depan Orang Banyak, Jangan Takut!
Presentasi merupakan metode pembelajaran atau kegiatan yang biasa dilakukan di dalam forum--Pixabay/PhotoMIX-Company
Cara ini adalah tips presentasi Guy Kawasaki dari Apple.
Melansir skillsyouneed.com, dia menyarankan bahwa tayangan slide harus mencakup beberapa hal.
BACA JUGA:7 Potret Cantiknya Putri Yordania di Hari Pernikahan, Agama Mempelai Pria Jadi Perdebatan
Tips presentasi:
PPT berisi tidak lebih dari 10 slide.
Berlangsung tidak lebih dari 20 menit serta gunakan ukuran font tidak kurang dari 30.
Sebagai aturan umum, slide harus menjadi tontonan menarik bagi semua pihak, dalam kata lain, slide yang baik pasti berisi lebih sedikit, informatif, dan sederhana.
Jika perlu memberikan lebih banyak informasi, buat selebaran dan berikan setelah presentasi selesai.
Kenali Audiens
Tips presentasi selanjutnya adalah mengenali audiens.
Kamu dapat membuat materi presentasi yang tepat jika mengenal siapa saja yang akan menjadi audiens.
Jika audiens tersebut sejumlah klien, maka ketahui juga bagaimana cara yang pas untuk menyampaikannya.
BACA JUGA:Tabrakan Mobil Dinas TNI AD Berujung Damai
Dalam kata lain, materi dan gaya penyampaian presentasi kepada para mahasiswa tentu akan berbeda presentasi di hadapan para bos.
Lakukan Kontak Mata dan Tersenyum
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: