Cara Mengisi Ulang Tinta Printer Canon G1000 dengan Mudah, Perhatikan Step by Step!

Cara Mengisi Ulang Tinta Printer Canon G1000 dengan Mudah, Perhatikan Step by Step!

Cara mengisi ulang tinta printer-Foto/Canon-

Jika fungsi untuk memberitahukan level sisa tinta (fungsi notifikasi level sisa tinta) difungsikan, lampu Alarm akan menginformasikan kesalahan kepada Anda ketika kesalahan level sisa tinta terjadi. Hitung jumlah kedipan dan ambil tindakan yang sesuai.

BACA JUGA:Gak Mau Jumawa, Marco Bezzecchi Ungkap Masih Terlalu Dini Ngomongin Gelar Juara Dunia

BACA JUGA:Cara Duplikat Akun di GB WhatsApp Dengan Mudah

Langkah-langkah Isi Ulang Tinta

Ketika Anda perlu mengisi ulang kotak tinta, ikuti langkah di bawah ini.

Catatan penting: 

- Harap pastikan pencetak tetap dalam posisi datar setelah pengesetan awal dan TIDAK terbalik ke bawah atau ke samping, karena tinta dalam pencetak mungkin dapat bocor.

- Jika fungsi notifikasi level sisa tinta difungsikan, isi ulang keempat kotak tinta sampai penuh. Jika penghitung level sisa tinta diset ulang ketika kotak tinta tidak penuh, pencetak tidak dapat mendeteksi level tinta dengan benar.

1. Pastikan pencetak menyala

2. Buka penutup atas (B)

3. Buka penutup kotak tinta

Untuk mengisi ulang kotak tinta hitam, buka penutup kotak tinta sebelah kiri (C).

Untuk mengisi ulang kotak tinta warna, buka penutup kotak tinta sebelah kanan (D).

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Close Ads