Bersaing di Grand Final, Simak Profil Salma dan Nabila, Duo Hijaber yang Bertarung Rebut Gelar Juara Indonesian Idol 2023

Bersaing di Grand Final, Simak Profil Salma dan Nabila, Duo Hijaber yang Bertarung Rebut Gelar Juara Indonesian Idol 2023

Profil Salma dan Nabila yang bersaing di Grand Final Indonesian Idol 2023-Instagram/ @indonesianidolid-Instagram/ @indonesianidolid

Sebelum mengikuti Indonesian Idol 2023, ternyata Salma pernah mengikuti 4 ajang pencarian bakat yang berbeda.

Mulai dari, Idola Cilik, The Voice Kids Indonesia, The Voice Indonesia, dan Rising Star.

BACA JUGA:Rute 5 Kereta Baru KAI 2023, Serbu Promo Tiket Eksekutif Cuma Rp 30 Ribu

BACA JUGA:Dipastikan Hoax, Penyebar Isu Perselingkuhan Christian Sugiono dan Hana Hanifah Minta Maaf

Sayangnya, Salma belum beruntung, karena tak satu pun yang berhasil meloloskan Salma.

Kini, ia berhasil melangkah ke babak final, yang akan bertaruh bersama Nabila untuk merebutkan gelar juara. 

Jika kamu ingin lebih terhubung dengan gadis cantik satu ini, bisa mengikutinya melalui Instagram @salmasalsabil12, atau TikTok di @slmlyyh12.

Profil Nabila Indonesian Idol 2023

Memiliki nama lengkap Nabila Taqiyyah, gadis berhijab itu lahir di Banda Aceh. 21 November 2005.

Meski masih berusia sangat belia, namanya sempat dikenal tatkala mampu membuat tentara Israel menangis mendengarkan suara merdunya.

Awal karier Nabila di dunia tarik suara, bermula saat dara 17 tahun ini kerap mengupload konten bernyanyi di Ome TV.

Salah satu video yang diunggah gadis cantik ini ternyata menjadi viral.

Di mana dalam sebuah video viral tersebut, Nabila membuat menangis tentara Israel dengan nyanyiannya.

Nabila sendiri mulai membuat konten di Ome TV sejak 2020, saat dirinya masih duduk di bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads