MY BABY Momversity Tahun ke-5, Komitmen Wujudkan Generasi yang Tangguh Melalui Program Edukasi bagi Orangtua
MY BABY Momversity Tahun ke-5, Komitmen Wujudkan Generasi yang Tangguh Melalui Program Edukasi bagi Orangtua-dok My baby-
Didukung oleh lingkungan yang sehat dan perencanaan finansial yang baik untuk masa depan si Kecil. Selain itu, masih akan ada beberapa kegiatan menarik lainnya di booth MY BABY Momversity 5th Anniversary yang dapat dinikmati oleh Ibu dan Si Kecil.
MY BABY juga mengajak para orang tua untuk memaksimalkan MY BABY Momversity sebagai wadah berbagi yang dapat menginspirasi melalui Special Live Chat selama bulan September – Desember 2023 dan MY BABY Momunity 2023 Digital Competition yang dapat diikuti selama periode 20 September - 26 November 2023.
Selanjutnya 20 orang pemenang terpilih akan resmi menyandang gelar MY BABY Momunity 2023 pada saat Big Bang Event MY BABY Momversity 5th Anniversary dan mendapatkan hadiah berupa uang tunai, voucher belanja, produk MY BABY selama satu tahun, konsultasi eksklusif dengan ahli, serta berkesempatan menjadi pembicara sebagai perwakilan MY BABY Momunity 2023 di live chat MY BABY.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: