Daftar Nomor Punggung 21 Pemain Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17, Bomber Arkhan Kaka Pakai Nomor 8

Daftar Nomor Punggung 21 Pemain Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17, Bomber Arkhan Kaka Pakai Nomor 8

Nomor punggung 21 pemain timnas U-17 Piala Dunia 2023-timnas.indonesia/Instagram-

Meski Piala Dunia U-17 2023 tidak masuk dalam kalender FIFA, namun otoritas sepak bola dunia tetap aktif mengawasi dan mendukung turnamen ini.

Turnamen sepak bola kelompok umur internasional ini akan berlangsung di Solo, Bandung, Jakarta, dan Surabaya, pada 10 November hingga 2 Desember mendatang.

Indonesia yang berstatus sebagai tuan rumah Piala Dunia U-17 tergabung di grup A bersama Ekuador, Panama, dan Maroko. 

Semua pertandingan Garuda Muda pada babak penyisihan grup dimainkan di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya dengan laga pembuka melawan Ekuador pada Jumat pukul 19.00 WIB.

BACA JUGA: 130 Bus Gratis Siap Antar-Jemput Penonton Piala Dunia U-17 2023 di Surabaya

BACA JUGA: Erick Thohir Tunjuk Wishnutama Garap Upacara Pembukaan Piala Dunia U-17 2023, Wika Salim dan Aurelie Moeremans Bakal Guncang Stadion GTB

Berikut daftar nomor punggung Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2023

1. Ikram Algiffari - PPLP Sumbar (1)

2. Andrika Fathir - Borneo FC (13)

3. Rifky Tofani - PPOP DKI Jakarta (15)

4. Rizdjar Nurviat - Borneo FC (2)

BACA JUGA: Strategi Bima Sakti Jelang Timnas Indonesia vs Ekuador di Grup A Piala Dunia U-17 2023

BACA JUGA: H-3 Piala Dunia U-17, Rumput JIS Makin Menghijau hingga Control Room Disiapkan untuk Babak Penyisihan Grup C dan E

5. Tonci Ramandei - PPLP Papua (3 )

6. Mohammad Andre - Bali United (4)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads