Cara Simpel Membuka Rekening Bank Mandiri Secara Online Tanpa Harus ke KCU

Cara Simpel Membuka Rekening Bank Mandiri Secara Online Tanpa Harus ke KCU

Cara Simpel Membuka Rekening Bank Mandiri Secara Online Tanpa Harus ke KCU-@bankmandiri-Twitter

- Upload dokumen-dokumen yang diperlukan, seperti e-KTP dan contoh tanda tangan.

- Konfirmasikan kembali data yang telah Anda isi sebelumnya.

- Lakukan verifikasi identitas melalui panggilan video sesuai petunjuk yang diberikan.

- Buatlah PIN SMS Banking Anda yang akan digunakan untuk transaksi perbankan melalui SMS.

- Konfirmasikan seluruh data yang telah diisi dan verifikasi, setelah itu proses pembukaan rekening Anda telah selesai.

BACA JUGA:Simak Prakiraan Cuaca Jabodetabek Terbaru Hari Ini, Minggu 12 November 2023

Dengan mengikuti langkah-langkah di atas, Anda dapat membuka rekening Bank Mandiri secara online dengan mudah.

Pastikan Anda menyimpan dan mengingat informasi login Anda serta menjaga kerahasiaan data pribadi Anda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: