Anggota Polisi yang Dikeroyok Saat Malam Tahun Baru, Kini Dalam Pemulihan
Korban pengeroyokan di Ciputat Timur yang merupakan anggota Polairud disebut alami luka-luka.-Istimewa-
Diungkapkannya, terduga pelaku diduga sedang kondisi mabuk.
"Tukang parkirnya (Mabuk, red), polisinya tidak," ungkapnya.
Dijelaskannya, awalnya korban tengah melintas di sekitar lokasi, kemudian dihadang oleh pelaku.
"Lagi jalan dihadang, mereka profesinya sebagian tukang parkir, sebagian nongkrong saja. terus akhirnya karena cekcok akhirnya ikutan rekannya," jelasnya.
Korban MH disebut tidak ditelanjangi, tetapi hanya pakainya tertarik ketika dikeroyok.
"Bukan ditelanjangi, saat lagi dikeroyok hanya bajunya yang ditarik." tandasnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: