Anies Janji Akan Hapus Batas Usia dalam Syarat Lowongan Kerja Jika Menang Pilpres 2024

Anies Janji Akan Hapus Batas Usia dalam Syarat Lowongan Kerja Jika Menang Pilpres 2024

Calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan menyapa warga saat program Desak Anies -Dok. Ubahbareng-

BACA JUGA:Merdeka Belajar Lebih Asyik di Kelas, Guru Gunakan Pengelolaan Kinerja PMM

Selain itu Anies juga mengungkapkan akan membangun banyak lapangan sepak bola di kampung-kampung dengan berstandar FIFA.

Hal tersebut diungkapkan oleh Anies saat ditanyai soal konsep untuk pengembangan potensi sepak bola di Ambon.

 

“Kami ingin agar sepak bola ini tumbuh. Jadi, apa yang kami lakukan? Kami akan membangun lapangan-lapangan sepak bola di kampung-kampung, yang berstandar FIFA,” kata Anies di depan ratusan masyarakat Kota Ambon.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads