Tissa Biani Jawab Kabar Nikah dengan Dul Jaelani Usai Ikut Foto Keluarga dengan Maia Estianty

Tissa Biani saat ditemui di kawasan Kemang, Jakarta Selatan-Foto/Hasyim Ashari-
"Itu emang kerjaan, foto bareng bukan foto syut keluarga, itu profesional. Aku diajak sama brandnya utk foto jadi memang aku selain ada hubungan itu juga bagian dari kerjaan aku. Bukan foto gratisan emang ada profesional kerjanya," tuturnya. (Hasyim Ashari)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: