Penampakan KA Majapahit, Kereta Ekonomi Stainless Steel Pertama di Indonesia

Penampakan KA Majapahit, Kereta Ekonomi Stainless Steel Pertama di Indonesia

Penampakan KA Majapahit, Kereta Ekonomi Stainless Steel Pertama di Indonesia-Dok.KAI-

Selain itu, Kereta Makan di rangkaian Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation turut diperbarui menjadi lebih mewah dengan interior dan furnitur premium. 

PIDS yang sama juga tersedia di Kereta Makan, dan tak lupa KAI juga menyediakan musala di kereta tersebut untuk beribadah.

BACA JUGA:Tiket Kereta Api Lebaran 2024 Sudah Terjual Ratusan Ribu, KAI Ungkap Puncak Keberangkatan

BACA JUGA:Tiket Kereta Api Lebaran 2024 Sudah Terjual Hampir 500 Ribu, Calon Pemudik Keluhkan Fitur Waiting Room

Jadwal perjalanan KA Majapahit relasi Pasarsenen – Malang, berangkat dari Pasarsenen pukul 19.20 WIB dan tiba di Malang pukul 10.07 WIB.

Sedangkan relasi Malang – Pasarsenen, berangkat dari Malang pukul 18.45 WIB dan tiba di Pasarsenen pukul 08.37 WIB.

KA Majapahit dengan rangkaian Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation tersebut sudah dapat digunakan masyarakat untuk mudik Lebaran. Sehingga dengan kenyamanan yang semakin meningkat, dapat terwujud mudik ceria dan penuh makna.

" KAI akan terus mengupgrade kereta-kereta yang sudah ada. Harapannya, minat masyarakat semakin besar untuk menggunakan transportasi massal kereta api yang aman, nyaman, selamat, dan tepat waktu, terlebih di masa angkutan lebaran sehingga tercipta mudik ceria penuh makna ,” kata Joni.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads