Dubai Tenggelam Diterjang Banjir dan Badai, Suasana Kota Bikin Merinding: Ferrari-Burj Khalifa Tenggelam

Dubai Tenggelam Diterjang Banjir dan Badai, Suasana Kota Bikin Merinding: Ferrari-Burj Khalifa Tenggelam

Kondisi kota Dubai usai diterjang banjir dan badai-Foto/tangkapan layar-

Hujan reda, kota Dubai pun tenggelam, seperti di film-film.

Nyaris semua lini kota Dubai terendam air bah dengan warna kecokelatan alias keruh.

Tak sedikit kendaraan terseret oleh aliran banjir.

Mobil-mobil mewah seperti Lamborghini, Ferrari, BMW, Land Cruiser, Mercedes-Benz, tenggelam.

Seorang warganet yang tengah berada di Dubai pun menggambarkan suasana di menara Burj Khalifa.

Tower tertinggi di dunia itu berulang kali disambar oleh ganasnya petir.

Begitu pun suasana di Bandara, landasan pesawat tak terlihat karena tergenang air.

Kejadian ini pun membuat warganet heboh dan terkejut.

BACA JUGA:Materi Ujian UM PTKIN Pendaftaran 2024, Cek Pilihan Kampus yang Tersedia

BACA JUGA:Jadwal UM PTKIN Pendaftaran 2024 Dibuka Hari Ini, Ini Link dan Biaya

Banjir di kota Dubai bisa sampai separah ini dampaknya.

Seorang warganet menilai bahwa kuasa Tuhan menjadi bukti, uang tak bisa melawan.

"Semua uang ada di dunia dan manusia sungguh tak bisa melawan ketetapan Tuhan," jelas seorang warganet.

"Kuasa Tuhan terbukti di atas segala kemampuan manusia," tulis seorang warganet.

"Banjirnya tinggi banget itu. Semoga gak ada korban dan banjirnya cepat surut," tulis seorang netizen.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads