Dukungan BUMN Terhadap Pengembangan Olahraga di Indonesia, NOC Indonesia: Sebagai Stimulan Pihak Swasta

Dukungan BUMN Terhadap Pengembangan Olahraga di Indonesia, NOC Indonesia: Sebagai Stimulan Pihak Swasta

Raja Sapta Oktohari, Ketua Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia)-Istimewa-

"Inisiatif itu menggambarkan bagaimana sebetulnya kalau dimotivasi pengusaha-pengusaha Indonesia itu mau ikut campur memberikan dukungan terhadap Tim Indonesia yang akan bertanding di olahraga apapun," sebut Okto. 

"Karena yang terpenting di olahraga itu adalah pendanaan, dan kita tahu kalau hanya berharap dari anggaran pemerintah itu sangat kecil dan tidak memungkinkan kita untuk mencapai prestasi-prestasi yang kita inginkan, yaitu prestasi terbaik di dunia. Dan kita juga tidak mau ketinggalan untuk menjadi negara tuan rumah acara besar yang mungkin bisa diselenggarakan di Indonesia," tutupnya.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: