Intip Sinopsis Drakor The 8 Show, Tayang di Netflix 17 Mei 2024

Intip Sinopsis Drakor The 8 Show, Tayang di Netflix 17 Mei 2024

Sinopsis drakor The 8 Show yang tayang di Netflix 17 Mei 2024.-MyDramaList-

JAKARTA, DISWAY.ID - Dalam waktu dekat, Netflix akan merilis drama Korea (drakor) terbaru berjudul The 8 Show.

Drakor The 8 Show dijadwalkan tayang di platform streaming Netflix pada 17 Mei 2024 mendatang.

FYI, The 8 Show adalah drama yang di adaptasi dari Webtoon berjudul Money Game dan Pie Game karya Bae Jin Soo.

BACA JUGA:Sinopsis dan Daftar Pemain Drama Korea Frankly Speaking, Go Kyung Pyo Jadi Penyiar Televisi

BACA JUGA:Sinopsis dan Pemain Drama China Will Love in Spring, Kisah Asmara Li Xian dan Zhou Yutong yang Penuh Rintangan

The 8 Show di garap oleh sutradara sekaligus penulis naskah Han Jae Rim dan di produseri oleh Kim Dae Sung.

Sebelumnya, Han Jae Rim juga sukses menggarap proyek film seperti Emergency Declaration (2022) dan The King (2017).

Drama ini akan dibintangi sederet aktor dan aktirs ternama Korea Selatan seperti Ryu Jun Yeol, Chun Woo Hee, Park Jeong Min, dan masih banyak lagi lainnya.

The 8 Show akan menceritakan delapan orang yang ditantang untuk bertahan hidup di bangunan gedung misterius.

Mereka yang berhasil bertahan akan mendapat imbalan berupa uang yang tak terhingga, pensaran dengan jalan ceritanya? Yuk intip sinopsisnya di bawah ini.

BACA JUGA:Sinopsis Kingdom of the Planet of the Apes Tayang 8 Mei 2024, Era Baru Kehidupan Kera

BACA JUGA:Sinopsis Crash, Kisah Drama Polisi Korea Besutan Sutradara Taxi Driver

Sinopsis Drakor The 8 Show

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads