Biodata dan Profil Grace Natalie Louisa Ditunjuk Jadi Stafsus Presiden Jokowi

Biodata dan Profil Grace Natalie Louisa Ditunjuk Jadi Stafsus Presiden Jokowi

Segini gaji Grace Natalie Louisa sebagai Komisaris utama-Instagram @gracenat-

Ia kemudian aktif di bidang jurnalistik dan mulai berkompetisi di tingkat nasional, hingga pada akhirnya ia direkrut oleh SCTV menjadi penyiar Liputan6, namun Grace sempat berpindah ke ANTV hingga TVOne.

BACA JUGA:Stafsus Presiden Pastikan Bonus Atlet Para Games Setara dengan SEA Games

Pada tahun 2012, Grace Natalie memutuskan meninggalkan pekerjaannya sebagai jurnalis dan menjadi CEO Saiful Mujani Research and Consulting.

Grace kemudian mulai terjun ke dunia politik dengan bergabung dalam Partai Solidaritas Indonesia (PSI) pada tahun 2014.

Selain itu, Grace juga menjabat sebagai ketua umum PSI sejak 2014-2021 dan kini dirinya memiliki jabatan sebagai Wakil Ketua Dewan Pembina PSI sekaligus Stafus Presiden Jokowi.

Pada tahun 2019, Grace sempat mencalonkan diri sebagai anggota legislatif dan meraih suara terbanyak di daerah pilih (dapil) DKI Jakarta.

Namun sayangnya, PSI tidak memenuhi ambang batas parlemen sehingga mimpi Grace untuk duduk di kursi anggota dewan terpaksa kandas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: