Usia 94 Tahun, Satini Tergolong Jamaah Haji Lincah, Resep Sehatnya Sayur Bening Kelor dan Ikan Teri

Usia 94 Tahun, Satini Tergolong Jamaah Haji Lincah, Resep Sehatnya Sayur Bening Kelor dan Ikan Teri

Satini (dua dari kiri) masih terlihat segar di usia 94 tahun. --Media Center Haji

Menurut Mbah Satini, dia tidak mengonsumsi ayam potong. Kalau ingin makan ayam, harus ayam kampung. Dia biasa menyembelih sendiri," katanya. 

Sehari-hari, Satini tidak pernah pakai sandal. Dia memang jarang pergi jauh. "Hanya karena sekarang pergi jauh saja sekarang pakai sandal," kata Murtiwik. "Sandale anyar ditukoke anake (sandalnya baru, dibelikan anak)," timpal Satini sambil menunjukkan kakinya. 

Tim MCH pun mengingatkan agar Satini memakai sandal bila ke Masjid Nabawi. Sebab, saat siang  hari, bila tidak memakai sandal, telapak kaki bisa melepuh karena kepanasan. Bahkan jamaah seusia Satini disarankan salat di kamar hotel saja. Meskipun jarak hotel Satini dan Masjid Nabawi hanya sekitar 400 meter. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: