Ketum GP Ansor: Menyakiti Jokowi Sama Saja Menyakiti Seluruh Banser

Ketum GP Ansor: Menyakiti Jokowi Sama Saja Menyakiti Seluruh Banser

Ketua Umum GP Ansor, Addin Jauhari menegaskan, Presiden Joko Widodo merupakan bagian keluarga GP Ansor.-Nuonline-

BACA JUGA:Jelang Peringatan Harlah Pancasila, Pemda Terus Matangkan Persiapan Upacara 1 Juni di Blok Rokan

Pihaknya juga berterima kasih kepada Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.

"Tak lupa kami juga mengucapkan terimakasih kepada Kapolri dan Panglima TNI juga penyelenggara Pemilu. Alhamdulillah, Pemilu berjalan dengan lancar, kerja kerasnya semoga menjadi amal jariyah di sisi Allah," tukas dia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: