7 Rekomendasi Event Jakarta Hari Ini 1 Juni 2024, Ide Ngedate Murah

7 Rekomendasi Event Jakarta Hari Ini 1 Juni 2024, Ide Ngedate Murah

Rekomendasi event Jakarta hari ini Sabtu, 1 Juni 2024.--Instagram

Kamu akan diajarkan oleh Fatmah Bahalwan teknik-teknik menghias kue beserta tips & trick membuat kue yang menarik hingga Instagramable.

Tim Art Fest Cake Decorating Workshop dimulai pukul 10.00-12.00 WIB dengan pendaftaran melalui 0811-9102-340 (CSO Gramedia).

4. Pergi Kuliner "Festival Lintas Rasa"


Festival Lintas Rasa digelar di Teras Berlian Blok M Square sejak 23 Mei-2 Juni 2024.--Instagram @blokmsquare

Pecinta kuliner merapat! Rekomendasi event Jakarta hari ini selanjutnya adalah Pergi Kuliner "Festival Lintas Rasa".

Festival kuliner ini digelar di Teras Berlian Blok M Square sejak 23 Mei-2 Juni 2024.

BACA JUGA:Penggemar Queen of Tears Merapat! Kim Ji Won Bakal Gelar Fanmeeting di Jakarta 31 Agustus 2024

Ada banyak kuliner yang bisa dinikmati mulai pukul 10.00-22.00 WIB.

Berikut tenant-tenant yang turut meramaikan event Festival Lintas Rasa.

  • 10YenPanFactory
  • Dimsum Andria
  • Sapi Kotak
  • Oh Se Yo
  • Som Tam Thailand
  • Grill Squid House
  • Kelapa Jeruk ONE
  • Fishball Noodle Singapore
  • Simply Waffle
  • Tahu Kriuk Yes
  • Tomple Donuts
  • Bakmi DJuwara
  • Bola Obi Raos
  • Kopi Khop Seuramoe
  • Kedai Soto Maknyuss
  • Bakso Goreng Boi
  • Dan masih banyak lagi

5. Semasa Piknik


Event Semasa Piknik digelar di Lapangan Banteng 31 Mei-2 Juni 2024.--Instagram @semasa_di

Semasa Piknik diselenggarakan di Taman Lapangan Banteng selama tiga hari sejak 31 Mei-2 Juni 2024 mulai pukul 10.00-20.00 WIB.

Event tahunan yang dihadirkan oleh Semasa ini menawarkan suasana piknik bersama sambil menikmati produk-produk UMKM yang dihadirkan.

BACA JUGA:MURAH! Harga Tiket Fanmeeting Ahn Bo Hyun di Jakarta Mulai Rp800 Ribuan

Berbagai kegiatan menarik bisa kamu nikmati mulai dari Semasa Food Market, Semasa Creative Market, Picnic Mat & Bean Bag, Kids Activities, Walking Tour, berfoto di photobooth, live drawing, sampai menikmati DJ performance.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads