1 Juni Bukan Hanya Diperingati Harlah Pancasila, Ternyata Ada Hari Istimewa Lainnya

1 Juni Bukan Hanya Diperingati Harlah Pancasila, Ternyata Ada Hari Istimewa Lainnya

Tanggal 1 Juni, Diperingati Sebagai Hari Apa Saja?---Freepik

JAKARTA, DISWAY.ID - Sebenarnya tanggal 1 Juni itu diperingati sebagai hari apa saja sih selain Hari Lahir Pancasila?

Ternyata ada beberapa hari penting lainnya yang diperingati setiap kali memasuki tanggal 1 Juni setahun sekali.

Ada 3 hari penting lainnya yang diperingati saat jatuh tanggal 1 Juni.

Ketiga hari penting yang dimaksud itu adalah Hari Susu Sedunia, Hari Kesadaran Terumbu Karang Sedunia dan Hari Anak di Amerika Serikat.

BACA JUGA:Daftar Harga BBM Pertamina, Shell, dan BP AKR per 1 Juni 2024, Ada yang Turun

Pada tanggal 1 Juni setiap tahunnya, terdapat beberapa peringatan hari penting yang bersifat nasional maupun internasional yang memiliki sejarah, makna, dan tujuan yang berbeda-beda.

Untuk lebih memahami tentang peringatan-peringatan tersebut, berikut adalah informasi singkat mengenai masing-masing peristiwa:

1. Hari Orang Tua Sedunia

Hari Orang Tua Sedunia, atau yang dikenal dengan sebutan Global Day of Parents, diperingati secara internasional pada tanggal 1 Juni.

Perayaan ini telah dideklarasikan oleh Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sejak tahun 2012, dengan tujuan untuk memberikan penghormatan kepada orang tua di seluruh dunia.

Tema untuk peringatan Hari Orang Tua Sedunia tahun 2024 adalah 'The Promise of Playful Parenting', yang menekankan pentingnya pengasuhan yang menyenangkan bagi perkembangan anak-anak.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Event Jakarta Hari Ini 1 Juni 2024, Ide Ngedate Murah

2. Hari Susu Sedunia

Tanggal 1 Juni juga diperingati sebagai Hari Susu Sedunia, atau World Milk Day, secara internasional.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: