Inilah Tanda-Tanda Haji Mabrur

Inilah Tanda-Tanda Haji Mabrur

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mencium tangan jamaah haji lansia di Arafah. --Media Center Haji

Tanda ketiga dari haji mabrur adalah kemampuan untuk menebarkan kedamaian di sekitarnya. Islam mengajarkan pentingnya hidup rukun dan harmonis dengan sesama manusia. Seorang haji yang mabrur, kata Nurul, akan senantiasa berusaha menjadi agen perdamaian, baik dalam lingkup keluarga, masyarakat, maupun di tempat kerja. Mereka menghindari konflik dan perselisihan, serta selalu mencari jalan damai dalam menyelesaikan perbedaan pendapat.

"Tanda terakhir dari haji mabrur adalah kepedulian sosial yang tinggi terhadap sesama, terutama kepada mereka yang membutuhkan seperti pada mereka yang kurang mampu atau yang kelaparan," kata Nurul.

Menurut Nurul, haji yang mabrur tidak hanya membawa perubahan positif dalam diri sendiri, tetapi juga berusaha memberikan dampak positif bagi masyarakat di sekitarnya. Misalnya aktif dalam kegiatan sosial, melakukan sedekah, atau memberikan bantuan kepada yang membutuhkan sebagai bentuk nyata dari kasih sayang dan kepedulian sesama umat manusia. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: