6 Rekomendasi Tempat Wisata Bersejarah di Jakarta, Bisa Liburan sambil Belajar!

6 Rekomendasi Tempat Wisata Bersejarah di Jakarta, Bisa Liburan sambil Belajar!

Kota Tua dan Museum Fatahillah menjadi salah satu tempat wisata bersejarah yang ada di Jakarta.--Indonesia Travel

Selain menjadi tempat wisata, Tugu Proklamasi sendiri seringkali dijadikan sebagai tempat upacara kemerdekaan.

Lokasi Tugu Proklamasi ini berada di Jl. Proklamasi, RT.10/RW.2, Pegangsaan, Menteng, Jakarta Pusat. 

5. Gereja Katedral

Gereja Katedral ini diresmikan pada tanggal 28 April 1991 oleh Mgr. Julius Darmaatmadja.

BACA JUGA:Segini Harga Tiket Masuk Jakarta Fair 2024 Lengkap dengan Jadwal Konser

Selain jadi tempat beribadah umat Katolik, Gereja Katedral juga berfungsi sebagai tempat wisata sejarah, lho!

Di dalam gejera pun banyak sekali koleksi sejarah dari para misionaris dari Belanda yang ditugaskan untuk menyebarkan agama Katolik beserta dengan deretan foto Kardinal dari waktu ke waktu.

Museum ini berada di Jl. Katedral, Pasar Baru, Jakarta Pusat.

Untuk kamu yang ingin berkunjung, Gereja akan dibuka setiap hari Senin sampai Kamis serta Sabtu mulai pukul 10.00 WIB-16.00 WIB.

Namun, di hari Minggu Gereja akan mulai dibuka pada pukul 12.00 WIB hingga 16.00 WIB.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Hotel Dekat ICE BSD Tangerang, Jalan Kaki Cuma 5 Menit

6. Museum Gajah/Museum Nasional Indonesia

Museum Nasional Indonesia atau lebih dikenal dengan nama Museum Gajah didirikan oleh pemerintah kolonial Belanda pada tahun 1978.

Koleksi yang berada di museum ini berjumlah lebih dari 140.000 yang dibagi menjadi beberapa bagian yaitu koleksi zaman pra-sejarah, arkeologi, keramik, etnografi, dan geografis. 

Museum gajah ini berlokasi di Jl. Merdeka Barat No. 12, Jakarta Pusat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads