5 Rekomendasi Kedai Bakmi Enak di Jakarta, Murah dan Dijamin Bikin Ketagihan!

5 Rekomendasi Kedai Bakmi Enak di Jakarta, Murah dan Dijamin Bikin Ketagihan!

Rekomendasi kedai bakmi di Jakarta yang anak dan bikin ketagihan.--

Selanjutnya ada kedai Bakmie Tjo Kin yang jadi rekomendasi untuk pecinta kuliner.

Bakmie Tjo Kin merupakan bakmi khas Bandung yang memiliki cita rasa outentik dengan bumbu khas yang gurih dan lezat.

Menu spesial Bakmie Tjo Kin adalah Yamien Asin/Manis dengan toping ayam atau baso, kamu juga bisa pilih jenis mi yang diinginkan seperti mie lebat atau mie kecil.

Selain itu, kedai bakmi ini juga menawarkan side dish yang menarik seperti siomay, pangsit goreng, bakso keju, hingga pangsit chili oil.

  • Harga: Rp28.000- Rp44.000
  • Lokasi: Jalan Melawai No. 5. Blok M, Jakarta Selatan.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Cafe untuk Belajar di Jakarta Barat Murah Meriah, Dijamin Gak Bikin Bosan!

3. Bakmi Tiga Marga

Bakmi Tiga Marga salah satu kedai bakmi yang wajib dikunjungi karena menu spesialnya yang lezat dan bikin ketagihan.

Bakmi Tiga Rasa punya menu andalan yakni bakmi karet ayam kampung dan bakso goreng yang gurih, serta meepok ala Singapura.

Bagi kamu non-Muslim, disini juga tawarkan menu non halal yang tidak kalah enak lho.

  • Harga: Rp50.000 - Rp100.000
  • Lokasi: Jl. Biduri Bulan No.12, Permata Hijau, Jakarta Selatan

BACA JUGA:5 Rekomendasi Cafe Live Music di Jakarta Murah Meriah, Nongkrong Seru sembari Karaokean!

4. Tjap 1000 Tahun

Kedai mie Tjap 1000 Tahun menjadi salah satu kuliner hidden gems di Jakarta selatan.

Kedai mie ini memberikan pengalaman makan yang unik, di mana kamu bisa meracik bumbu sendiri sesuai dengan selera.

Ada banyak menu spesial yang ditawarkan seperti mie ayam chili oil, mie ayam kombinasi, hingga 

mie ayam kuah mata.

  • Harga: Rp27.000-Rp38.000
  • Lokasi: Jl. Senayan No. 15, Senopati, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: