Iran Siapkan Pasukan Serbu Israel, Yaman dan Hizbullah Ikut Ambil Bagian

Iran Siapkan Pasukan Serbu Israel, Yaman dan Hizbullah Ikut Ambil Bagian

Tewasnya Ismail Haniyeh akibat serangan rudal Israel membuat pendukung perjuangan Pelestina segera akan melakukan pembalasan, mulai Iran, Yaman dan Hizbullah.-tangkapan layar X@Laia5b-

Menurutnya kematian Ismail Haniyeh akan membawa pertikaian menjadi lebih insentif dan lebih besar.

BACA JUGA:Terbukti Ampuh, Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Ala STY dan Erick Thohir Panen Pujian, Media Vietnam: Tiru Yuk!

BACA JUGA:Usai Tangkap 2 Penyebar Video Syur, Penyidik Ditkrimsus PMJ Bakal Periksa Audrey Davis

Abdul-Malik Badr al-Din al-Houthi menegaskan bahwa gerakan Islam mengibarkan panji jihad dan tidak akan berhenti hingga berhasil menghancurkan Zionis.

Adapun Sami Abu Zuhri yang merupakan pimpinan Hamas mengatakan bahwa pihaknya akan melancarkan serangan terbuka dan membebeaskan Yerusalem untuk membelaskan kematian Ismail Haniyeh.

Atas tewasnya Ismail Haniyeh, Iran sendiri mengumumkan hari berkabung nasional selama tiga hari untuk menghormati kematian pimpinan Hamas tersebut.

"Kami menganggap sudah menjadi kewajiban kami untuk membalaskan darahnya dalam insiden pahit dan sulit yang terjadi di wilayah Republik Islam ini," kata Khamenei.

Adapun pemakaman akan dilaksakan Qatar pada hari Jumat mendatang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: