Rayakan Fase Bulan Separuh, Cara Main Game Google Doodle Rise of the Half Moon

Rayakan Fase Bulan Separuh, Cara Main Game Google Doodle Rise of the Half Moon

Google rayakan fase bulan separuh dengan menghadirkan game di Google Doodle bertema Rise of the Half Moon.--Google Doodle

Pengguna harus menempatkannya sesuai dengan fase bulan mulai dari bulan baru hingga bulan purnama.

BACA JUGA:35 Link Twibbon Hari Santri 2024 dan Ucapan Gratis Terbaru, Yuk Pasang di Medsos

Apabila berhasil mengalahkan bulan, pengguna akan mendapatkan hadiah

Apa Itu Fase Bulan Separuh?

Bulan memiliki lima fase utama, salah satunya fase bulan separuh.

Fase bulan separuh merupakan kondisi di mana cahaya Matahari hanya mengenai separuh bagian Bulan.

Fase ini terjadi dua kali dalam siklus Bulan, yakni saat bulan bertambah menuju purnama dan saat Bulan berkurang menuju Bulan baru.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads