7 Daftar Event Jakarta Hari Ini 3 November 2024, Ada Noraebang Spesial NCT

7 Daftar Event Jakarta Hari Ini 3 November 2024, Ada Noraebang Spesial NCT

Kumpulan event Jakarta hari ini Minggu, 3 November 2024.--Instagram

BACA JUGA:Rekomendasi Event Jakarta di GBK Akhir Pekan 2-3 November 2024, Ada Festival Kuliner Terbesar!

Pameran ini merupakan hasil kolaborasi bersama Southeast Asia Museum Services.

Melalui Pameran Temporer Furnitur Bertutur, pengunjung akan diajak untuk menyelami cerita-cerita tersembunyi dari Batavia melalui objek furniture koleksi Museum Sejarah Jakarta.

3. Festival Durian

Festival Durian digelar di Gading Walk, Summarecon Mall Kelapa Gading hingga 3 November 2024.

Pengunjung akan disuguhkan beragam olahan durian dan buah durian yang segar langsung dari sumbernya hingga bisa menikmati durian sepuasnya hanya Rp99 ribu.

BACA JUGA:20 Daftar Event Jakarta November 2024, Ragam Kuliner, Pameran, hingga Konser

4. Noraebang NCT

Daftar event Jakarta hari ini selanjutnya adalah Noraebang KPop edisi NCT. Noraebang NCT digelar di FX Sudirman mulai pukul 13.30 WIB.

Event yang digelar gratis ini bisa kamu nikmati sesama NCTzen untuk melepas rindu menyaksikan penampilan dari member NCT.

5. FYP Jajanan Fomo

FYO Jajanan Fomo digelar di Teras Berlian Blok M Square hingga 17 November 2024.

BACA JUGA:Belum Sold Out! Akhirnya Tiket Fanmeet Lisa BLACKPINK di Jakarta Turun Harga hingga Rp2 Juta

Ada banyak jajanan viral 2024 mulai dari makanan hingga minuman yang siap memanjakan lidah .

Adapun tenant yang berpartisipasi sebagai berikut.

  • Jagung Keriting by Corntato
  • Banana Pancake Thai
  • Jeruk Legend
  • Tebu Legend
  • King Takoyaki
  • Bakso Goreng Bobo
  • All About Durian
  • Dimsum Mentai & Dimsum Bakar 29
  • Thai Mango Dessert
  • Rujak & Asinan Buah Andra
  • Dan masih banyak lagi

6. Indonesia and the Amsterdam School

Indonesia and the Amsterdam School digelar di Erasmus Huis hingga 18 Januari 2025.

Pameran ini menunjukkan bagaimana seni dan budaya Indonesia mempengaruhi gerakan seni arsitektur Indonesia and the Amsterdam School.

BACA JUGA:8 Daftar Event Halloween 2024 di Jakarta Oktober 2024, Anak-Anak Bisa Ikutan

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads