Materi dan Kisi-Kisi Seleksi PPPK Teknis 2024, Peserta Wajib Tahu!
Kisi-kisi seleksi PPPK Teknis 2024.--Unsplash
Tes Kompetensi Sosial Kultural diadakan dengan tujuan menilai pengetahuan dan sikap terkait pengalaman peserta dalam berinteraksi dengan masyarakat yang memiliki keberagaman seperti dalam hal agama, suku, budaya, perilako, etika, moral, hingga emosi dan prinsip.
Materi dalam tek Kompetensi Sosial Kultural di antaranya:
- Kepekaan terhadap keberagaman
- Kemampuan berhubungan sosial
- Kepekaan terhadap pentingnya persatuan
- Empati
4. Wawancara
Terakhir ada tes wawancara, pelamar PPPK Teknis wajib mengikuti tes satu ini untuk menilai integritas dan moralitas peserta, seperti kejujuran, komitmen, keadilan, etika, dan kepatuhan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: