Prakiraan Cuaca Jakarta Hari ini 25 November 2025, Sedia Payung Hujan Turun Sepanjang Hari!
Hujan mengguyur Jakarta menyebabkan sejumlah wilayah banjir. Hal ini menyebabkan para pekerja terhambat perjalanannya.--iStockphoto
JAKARTA, DISWAY.ID -- Update informasi prakiraan cuaca di Jakarta pada hari ini Senin, 25 November 2024.
Belakangan ini wilayah Jakarta tengah diguyur hujan dengan intensitas rendah hingga sedang.
Bahkan dampak dari hujan itu membuat sejumlah kawasan tergenang banjir, hingga membuat sejumlah aktivitas menjadi terhambat.
BACA JUGA:Awas! BPBD DKI Peringati Jaksel dan Jaktim Rawan Longsor dan Banjir saat Musim Hujan
BACA JUGA:BPBD Kota Bekasi Memaparkan Point-Point Antisipasi Bencana Banjir
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) kini kembali merilis informasi prakiraan cuaca di wilayah Indonesia, termasuk Jakarta.
Melansir dari laman resmi BMKG, sejumlah wilayah di Jakarta akan turun hujan mulai dari siang hingga sore hari.
Prediksi hujan ringan ini dapat berubah sewaktu-waktu dengan intensitas sedang. Maka dari itu diimbau masyarakat dapat mengantisipasi kondsi cuaca saat ini.
Selain itu, BMKG mencatat suhu udara di Jakarta kisaran 25 hingga 26 derajat celcius dan kelembapan udara berkisar 65-82 persen.
BACA JUGA:BPBD Kota Bekasi Sebut Ada 4 Desa Terkena Banjir Rob
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari ini 25 November 2024
Berikut prediksi cuaca di Jakarta hari ini Senin, 25 November 2024.
Jakarta Barat
- Pagi: Berawan Tebal
- Siang: Hujan Ringan
- Sore: Hujan Ringan
- Malam: Hujan Ringan
Jakarta Pusat
- Pagi: Berawan
- Siang: Berawan Tebal
- Sore: Hujan Ringan
- Malam: Hujan Ringan
Jakarta Selatan
- Pagi: Berawan Tebal
- Siang: Hujan Ringan
- Sore: Hujan Ringan
- Malam: Hujan Ringan
BACA JUGA:La Nina sudah Aktif di Indonesia, BMKG Waspadai Potensi Bencana
Jakarta Timur
- Pagi: Berawan Tebal
- Siang: Berawan Tebal
- Sore: Hujan Ringan
- Malam: Hujan Ringan
Jakarta Utara
- Pagi: Berawan Tebal
- Siang: Berawan Tebal
- Sore: Berawan Tebal
- Malam: Berawan Tebal
Kepulauan Seribu
- Pagi: Hujan Ringan
- Siang: Berawan Tebal
- Sore: Berawan Tebal
- Malam: Berawan Tebal
CATATAN: Pastikan selalu cek prakiraan cuaca sebelum bepergian, hal ini untuk mengantisipasi kondisi cuaca di luar. Selain itu, selalu gunakan tabir surya saat kondisi matahari yang terik agar kulit terlindungi dari sinar UV. Kemudian sedia payung apabila cuaca menunjukan akan turun hujan.
BACA JUGA:Waspada! La Nina Mulai Hantam Indonesia, BMKG Peringati Potensi Bencana Hidrometeorologi
BPBD Catat Wilayah Jakarta Rawan Banjir
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: