Profil Chiung Yao Penulis Novel Ditemukan Tewas, Punya Banyak Karya Best Seller
Profil Chiung Yao, sosok novelis romansa asal Taiwan yang tewas diduga bunuh diri.--South China Morning Post
Serial novel romannya yang populer pada tahun 1960-an membuatnya menjadi nama yang terkenal.
BACA JUGA:Tragis! Chiung Yao Penulis Novel Best Seller Ditemukan Tewas, Diduga Bunuh Diri
Karya-karyanya diadaptasi menjadi film dan drama televisi yang tidak hanya membuat penonton Sinophone terpaku pada layar, tetapi juga melambungkan nama bintang-bintang terkenal.
Karya Chiung Yao
Penulis dan produser Taiwan ini telah merilis novel romansa popular di dunia berbahasa Mandarin.
Novel-novel karyanya telah diadaptasi menjadi lebih dari 100 film dan drama TV di antaranya:
- Smilin Girl and Silly Guy
- Huan Zhu Ge Ge
- Three Makes a Whole (2019)
- Flowers in Fog (2013)
- New My Fair Princess (2011)
- Dreams Link (2007)
- Princess Pearl Season 3: Heaven on Earth (2002)
- Romance in the Rain (2001)
- Princess Pearl Season 2 (1999)
- Princess Pearl (1998)
- The Heaven Has Tears (1998)
- Fantasies Behind the Pearly Curtain (199)
- Yan Sou Chong Lou (1994)
- Princess Xinyue (1994)
- Between Water and Clouds (1993)
- Ghost Husband (1993)
- Green Grass by the River (1992)
BACA JUGA:PM Prancis Michel Barnier Dimakzulkan Parlemen Usai Terbitkan Mosi Tidak Percaya
- Wang Fu Cliff (1991)
- Xue Ke (1990)
- Three Flowers (1990)
- Mute Wife (1990)
- Wan Chun (1990)
- Hai Ou Fei Chu Tsai Yvn Fei (1989)
- Hell and Heaven (1989)
- Conservatory Garden Very Deeply (1989)
- One Side of the Water (1988)
- Deep Garden (1987)
- Love in the Rain (1986)
- Many Enchanting Nights (1986)
- One Side of the Water (1986)
- Cloud of Romance (1985)
- Paradise Fire (1985)
- Asking the Sunset (1982)
- My Cape of Many Dreams (1981)
- Errant Love (1981)
- The Marigolds (1980)
- Love Under a Rosy Sky (1979)
- The Wild Goose on the Wing (1979)
- A Love Seed (1979)
- The Misty Moon (1978)
- Love Rings a Bell (1977)
- Far Away from Home (1977)
- Cloud of Romance (1977)
- The Love Affair of the Rainbow (1977)
- Painted Waves of Love (1976)
- Autumn Love Song (1976)
- Fantasies Behind the Pearly Curtains (1975)
- Love Needs No Sorrow (1975)
- The Unforgettable Character (1975)
- Girl Friend (1974)
- Ting Yuan Shen Shen (1974)
- Where the Seagull Flies (1974)
- The Heart with Million Knots (1973)
- Outside the Window (1973)
- The Young Ones (1973)
- Misty Rain (1973)
- You Can't Tell Him (1971)
- Clover (1970)
- Love Eternal (1968)
- Yue Man Xi Lou (1968)
- Mist Over Dream Lake (1968)
- The Stranger (1968)
BACA JUGA:Menteri Pertahanan Korea Selatan, Kim Yong-hyun Mundur Usai Adanya Keputusan Darurat Militer
- Spring Dream Without Trace (1968)
- Deep in the Mountain (1967)
- Love Is Thicker Than Wine (1967)
- My Dream Boat (1967)
- The Purple Shell (1967)
- Recalling My Dreams (1967)
- Many Enchanting Nights 1 (1966)
- Many Enchanting Nights 2: The Finale (1966)
- Hua Luo Shei Jia (1966)
- The Silent Wife (1965)
- The Rain of Sorrow (1965)
- Dodder Flower (1965)
- Four Loves (1965) `
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: