Luncurkan Kartu Air Sehat, PAM Jaya Beri Tarif Khusus Bagi Rumah Tangga Sederhana

Luncurkan Kartu Air Sehat, PAM Jaya Beri Tarif Khusus Bagi Rumah Tangga Sederhana

PAM Jaya bakal memberikan tarif khusus bagi kategori rumah tangga sangat sederhana (2A1) dan rumah tangga sederhana (2A2) pada tahun ini.-Disway.id/Cahyono-

BACA JUGA:Teguh Setyabudi Minta PAM Jaya Tingkatkan Pelayanan Air Bersih untuk Faskes

Program ini dapat dimanfaatkan maksimal satu kali per bulan.

"Untuk mendapatkan Program Kartu Air Sehat, pelanggan tidak perlu melakukan registrasi apapun. Dan bagi pelanggan 2A1 dan 2A2 yang belum menerima fisik kartu, dapat tetap menikmati program ini," terang Gatra.

Dengan program ini, PAM JAYA berharap dapat terus mendukung kesejahteraan masyarakat melalui penyediaan layanan air minum yang berkualitas, terjangkau, dan berkeadilan.

"Kami berharap program ini dapat membawa dampak positif bagi kesejahteraan warga Jakarta," pungkasnya.

Berikut tarif khusus bagi penerima manfaat program Kartu Air Sehat:

1. Pelanggan 2A1: Tarif flat sebesar Rp1.000 per meter kubik untuk seluruh pemakaian air setiap bulannya.

2. Pelanggan 2A2: Tarif flat sebesar Rp3.550 per meter kubik untuk pemakaian air hingga 20 meter kubik pertama setiap bulannya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads