Banjir Grobogan Hari Ketiga, KAI Rekayasa 29 Perjalanan dan Batalkan 9 Perjalanan KA

Banjir Grobogan Hari Ketiga, KAI Rekayasa 29 Perjalanan dan Batalkan 9 Perjalanan KA

KAI Daerah Operasi 4 Semarang masih menerapkan rekayasa pola operasi dengan mengalihkan rute perjalanan kereta api karena kedua jalur pada Km 32+5/7 antara Stasiun Gubug - Stasiun Karangjati Kabupaten Grobogan belum selesai dilakukan perbaikan-Tangkapan Layar Istimewa-

BACA JUGA:Ketua PBNU Ungkap Ormas Diberikan Izin Kelola Tambang Adalah Sogokan Hasanah

Franotot menyampaikan permohonan maaf kepada para pelanggan atas gangguan perjalanan ini. 

"Bagi pelanggan yang terdampak akibat pembatalan perjalanan, dapat membatalkan tiketnya di stasiun dan bea tiket akan dikembalikan 100 persen maksimal 7 hari sejak tanggal keberangkatan kereta api yang tertera di tiket,” jelas Franoto.

"Service recovery juga diberikan kepada para pelanggan dengan keterlambatan KA lebih dari 60 menit, dengan pemberian berupa air mineral hingga makanan berat sesuai dengan ketentuan yang berlaku,” tutup Franoto.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads