Kampanye Let Your True Colours Shine, Ajak Semua Generasi Capai Potensi Terbaik

Kampanye Let Your True Colours Shine, Ajak Semua Generasi Capai Potensi Terbaik

Kampanye Let Your True Colours Shine, Ajak Semua Generasi Capai Potensi Terbaik-Disway/Ayu Novita-

Setiap warna yang kita pilih, setiap langkah yang kita ambil, adalah bagian dari perjalanan bersama untuk terus menciptakan dunia yang lebih bermakna, lebih berwarna, dan lebih berarti.

BACA JUGA:DENZA Usung Z9GT Didebut Perdananya di IIMS 2025

BACA JUGA:Sat Set, Bareskrim Polri Selidiki Dugaan Pemalsuan SHM Pagar Laut Bekasi: Ada 93 SHM Palsu di Desa Sagarajaya!

Adapun, PT Mowilex Indonesia mengangkat tema ketangguhan (grit) dan kreativitas untuk mengajak semua generasi melihat tantangan sebagai peluang untuk bertumbuh.

Mowilex ingin menunjukkan bahwa keberhasilan tidak datang begitu saja, tetapi lahir dari keberanian menghadapi rintangan dan keyakinan untuk terus berkembang.

Semangat dan nilai inilah yang telah menjadi bagian dari perjalanan Mowilex sejak didirikan oleh Maria Agustinus Agus Sasmito pada 1970,

Untuk menciptakan cat berkualitas tinggi di tengah berbagai rintangan perkembangan zaman yang hingga kini terus menjaga kualitas dan berupaya untuk tetap menjadi yang terdepan di industri ini.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads