10 Jadwal Konser Gratis Akhir Pekan di Jabodetabek 21-23 Februari 2025, Banyak Musisi Papan Atas!

Jadwal Konser Gratis Akhir Pekan di Jabodetabek 21-23 Februari 2025-@jktcreativemedia-Instagram
JAKARTA, DISWAD.ID - Simak jadwal konser gratis akhir pekan di Jabodetabek pada tanggal 21-23 Februari 2025.
Konser gratis ini akan menampilkan sejumlah performance musisi papan mulai dari Lyodra, Ghea Indrawari, Ziva Magnolya dan masih banyak yang lainnya.
Dengan adanya rekomendasi konser gratis ini cocok untuk menemani kalian yang ingin menikmati waktu senggang di kala liburan akhir pekan, saat pulang bekerja untuk melepas penat dan sebagainya.
BACA JUGA:Konser Linkin Park Guncang Jakarta, Didukung Extra Joss dengan Luncurkan Extra Joss Ultimate
Sejumlah rekomendasi konser gratis juga cocok buat kalian ajak teman, keluarga atau pasangan sembari menikmati alunan musik dari idola favorit.
Selain itu, konser gratis ini juga akan diisi di berbagai tempat serta sederet musisi lokal yang akan menampilkan suguhan musik yang terbaik.
Tenang, kalian tidak perlu khawatir, karena disway.id telah merangkum jadwal konser gratis di Jabodetabek yang digelar di akhir pekan tanggal 21-23 Februari 2025.
Yuk meriahkan akhir pekan 21-23 Februari 2025 ini dengan hadir ke berbagai konser gratis dan menarik di Jabodetabek, antara lain:
10 Jadwal Konser Gratis Akhir Pekan di Jabodetabek 21-23 Februari 2025
BACA JUGA:7 Event Jakarta Hari Ini 16 Februari 2025, Ngedate Akhir Pekan Aesthetic
Berikut ini adalah jadwal konser gratis akhir pekan yang hadir di Jabodetabek pada tanggal 21 hingga 23 Februari 2025, di antaranya:
1. Mendadak Soundfest 2025
Dimeriahkan oleh penampilan J-Rocks dan Abdul & The Coffee Theory.
Mendadak Soundfest 2025 digelar pada Jumat 21 Februari 2025 mulai pukul 18.00 WIB di Anjungan Sarinah.
Dibuka secara gratis dan umum untuk pengunjung.
2. Gen On Track Live!
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: