Daftar Harga Tiket Mudik Sleeper Bus Agra Mas, Rosalia Indah, hingga Sinar Jaya Berikut Fasilitasnya

Daftar Harga Tiket Mudik Sleeper Bus Agra Mas, Rosalia Indah, hingga Sinar Jaya Berikut Fasilitasnya

Daftar harga tiket bus mudik dengan Sleeper Bus untuk Lebaran 2025 menarik untuk disimak.--Bianca Chairunisa

JAKARTA, DISWAY.ID – Daftar harga tiket bus mudik dengan Sleeper Bus untuk Lebaran 2025 menarik untuk disimak.

Dalam periode mudik Lebaran tahun 2025 ini, tidak sedikit masyarakat yang mulai mencari pengalaman mudik yang dilengkapi dengan fasilitas yang aman dan nyaman.

Salah satu opsi Mudik yang paling diincar oleh masyarakat saat ini adalah dengan menggunakan Sleeper Bus.

BACA JUGA:Mudik Nyaman, Tiket Sleeper Bus Banyak Diburu Pemudik di Terminal Lebak Bulus

Bukan tanpa alasan, Sleeper Bus sendiri juga menawarkan opsi bagi para penumpang untuk menikmati perjalanan mudik dengan fasilitas yang menunjang kenyamanan.

Lalu, berapa kira-kira harga opsi pilihan Sleeper Bus tersebut?

Berikut adalah rekomendasi serta harga opsi Sleeper Bus jurusan Jakarta-Surabaya :

BACA JUGA:Program Mitra Dulux Mudik 2025 Berangkatkan 750 Pemudik ke Berbagai Kota di Pulau Jawa

Daftar Harga Tiket Sleeper Bus

1. PO Agra Mas Suite Class

Fasilitas: TV LCD, AC, bantal, guling

Harga Tiket: Rp 550.000

2. Rosalia Indah

Fasilitas: reclining sleeper seat

Harga Tiket: Rp 625.000

3. Harapan Jaya

Fasilitas: Reclining sleeper seat, AC, Wifi, toilet

Harga Tiket: Rp 473.000 per-orang

4. Sinar Jaya

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads