Pesan Penting Ronaldinho ke Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia hadapi China dan Jepang

Sebagai rekan satu tim di Barcelono, Ronaldinho beri pesan penting ke Patrick Kluivert jelang Timnas Indonesia hadapi China dan Jepang pada Juni mendatang.-tangkapan layar instagram @Patrick Kluivert-
JAKARTA, DISWAY.ID – Sebagai rekan satu tim di Barcelono, Ronaldinho beri pesan penting ke Patrick Kluivert jelang Timnas Indonesia hadapi China dan Jepang pada Juni mendatang.
Wejangan dan pesan dari Ronaldino tersebut disampaikan oleh Henk Ten Cate.
Henk Ten Cate sendiri merupakan mantan asisten pelatih Barcelona di mas periode 2003 sampai 2006, di mana saat itu Ronaldinho dan Patrick Kluivert memperkuat tim tersebut.
BACA JUGA:35 Ucapan Selamat Hari Raya Waisak 2025 Singkat dan Penuh Pesan Damai, Cocok Jadi Caption Instagram!
Henk Ten menyampaikan bahwa Ronaldo mengatakan jika Patrick Kluivert merupakan pelatih yang hebat.
Hal tersebut tak lepas dari performa Patrick Kluivert di Bacelona yang menjadi salah satu mesin gol.
Tercatat dari 26 pertandingan Kluivert berhasil menyarangkan 10 gol ke gawang lawan.
Dengan pengalaman tersebut tentunya dapat menjadi modal bagi Timnas Indonesia dalam menghadapai China dan Jepang di kualifikasi Piala Dunia 2026 mendatang.
BACA JUGA:Proyek Pengeboran Terowongan MRT dari Stasiun Harmoni-Mangga Besar Dimulai!
BACA JUGA:Bukti Ijazah Asli Jokowi dari SD hingga Universitas Dibawa ke Bareskirm Polri
Dalam mengembeleng Timnas untuk menghadapai China dan Jepang tak lepas dari peran Alex Pastoor selaku asisten pelatih.
Sebagai tangan kanan Kluivert, Alex Pastoor juga memiliki segudang strategi yang akan diterapkan ke pasukan Garuda.
Salah satu keunikan Pastoor dalam menerapkan pelatihan adalah dengan metode latihan yang unik dan menggunakan musik di sesi latihannya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: