Convoy Merdeka 2025: Kolaborasi Nasionalisme dan Kesadaran Berkendara #Cari_Aman

Convoy Merdeka 2025: Kolaborasi Nasionalisme dan Kesadaran Berkendara #Cari_Aman

Mengusung semangat kemerdekaan, HASCI tidak hanya merayakan hari besar Nasional, tetapi juga menunjukkan kontribusi nyata sebagai komunitas yang peduli terhadap sejarah, sosial serta keselamatan berkendara.-WMS-

BACA JUGA:Credit Bureau Indonesia Resmi Luncurkan SkorKu, Aplikasi Cek dan Tingkatkan Skor Kredit Masyarakat

Selepas kunjungan museum, konvoi dilanjutkan menuju kawasan Kampung Melayu, tepatnya di Sava Kuphi, sebagai lokasi gathering komunitas. 

Suasana semakin meriah dengan berbagai lomba khas 17-an, mulai dari balap karung hingga perlombaan lainnya yang membangkitkan semangat kebersamaan di antara para peserta.

Convoy Merdeka bukan hanya sekadar agenda tahunan, tetapi sebuah perayaan yang menggabungkan Nasionalisme, kepedulian sosial, dan tanggung jawab di jalan raya. 

"Melalui kegiatan ini, kami ingin menegaskan semangat kemerdekaan harus diwujudkan dalam sikap disiplin, termasuk dalam berkendara. Kami terus menggaungkan #Cari_aman, karena keselamatan berkendara adalah prioritas,” ucap Division Head of Marketing Planning & Analyst, Andra Friandana.

BACA JUGA:Yamaha Racing Indonesia Bidik Kemenangan di ARRC Mandalika: Saatnya Bersinar di Kandang!

BACA JUGA:Baru! Pinjaman Modal UMKM Plafon Rp500 Juta, Pengajuan Mudah Hitungan Menit

Mengusung semangat kemerdekaan, HASCI tidak hanya merayakan hari besar Nasional, tetapi juga menunjukkan kontribusi nyata sebagai komunitas yang peduli terhadap sejarah, sosial serta keselamatan berkendara.

Melalui kegiatan Convoy Merdeka membuktikan bahwa berkendara motor dapat menjadi lebih dari sekadar hobi, melainkan bisa menjadi ruang untuk berbuat baik, menebar inspirasi dan yang paling penting menumbuhkan rasa cinta tanah air.

“Semangat persatuan yang diwariskan para pejuang Bangsa harus kita lanjutkan dengan cara yang relevan di masa kini. 

Salah satunya dengan memastikan setiap perjalanan selalu mengedepankan keselamatan, menghormati sesama pengguna jalan, serta menjadikan konvoi sebagai media edukasi keselamatan berkendara,” tambah Andra.

BACA JUGA:Terpidana Kasus Ijazah Jokowi 'Bambang Tri' Bebas Bersyarat, Perlawanan PK di MA Masih Berlanjut

BACA JUGA:Dokter Ingatkan Pentingnya Asupan Cairan saat Ikut Marathon di Le Minerale Running Squad JRF 2025

Honda Stylo, Teman Berkendara Stylish dan Nyaman

Honda Stylo hadir sebagai skuter matic dengan desain retro-modern yang elegan, sekaligus menawarkan kenyamanan untuk mobilitas perkotaan. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads