Solidkan Komunitas Otomotif, Motul dan IPONE Gelar ‘Moride’ di Banjarmasin
Keunikan Moride adalah, kegiatan ini digelar pada sore hingga malam hari, sehingga menghadirkan suasana malam yang meriah dan penuh kebersamaan.-Istimewa-
Ia menambahkan, Moride Banjarmasin menjadi bukti nyata bahwa dunia otomotif bukan hanya soal kendaraan, tapi juga tentang kebersamaan, solidaritas, dan semangat komunitas.
"Tak ketinggalan, acara ini juga menjadi momen apresiasi, dengan diserahkannya penghargaan khusus kepada outlet-outlet Motul terbaik yang ada di wilayah Kalimantan Selatan," pungkas Welmart.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: