Mayoritas Pendukung Pilih Pilkada Langsung, Tapi PKS Soroti Politik Uang
Anggota Komisi XI DPR ini menilai banyaknya politik uang dalam Pilkada langsung membuat aturan ini perlu dikaji lagi.-Istimewa-
"Belum kita bahas, belum kita bahas di DPR. Bahas dulu dong di DPR. Kan ada pembahasan RUU kita bahas, ada nanti RDPU (Rapat Dengar Pendapat Umum), masyarakat kita minta pandangannya," terangnya.
BACA JUGA:HP RedMagic 11 Pro Buat Para Gaming, Ponsel Flagship dengan Performa Ngebut, Dijamin Gak Lemot!
BACA JUGA:Fix! Michael Carrick Jadi Pelatih Baru Manchester United
Ia memastikan pembahasan Pilkada via DPRD, akan melibatkan masyarakat sipil untuk memberikan pandangan.
"Dari kami juga sudah menyiapkan beberapa kajian-kajian, ya kan. Nanti juga para pimpinan partai, ya fraksi-fraksi juga akan bicara secara baik gitu ya, bagaimana hal yang terbaik buat masyarakat itu apa. Jadi enak gitu, diskusinya enak bagaimana prosedur pembahasan itu dilakukan di DPR RI," tutupnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: