7 HP Tahan Banting dan Anti Air Standar Militer, Harga Murah tapi Super Tangguh
HP Tahan Air, Debu, dan Banting, Ini Pilihan Terbaik 2026---dok. OPPO
JAKARTA, DISWAY.ID - Ketahanan fisik kini menjadi faktor utama dalam memilih HP tahan banting bersertifikasi MIL-STD-810H, terutama bagi pengguna yang aktif di lapangan.
HP dengan standar militer ini dirancang mampu bertahan dari benturan, getaran, perubahan suhu ekstrem, hingga kelembapan tinggi.
Menariknya, untuk mendapatkan HP tahan banting murah dengan sertifikasi MIL-STD-810H, kini tidak selalu harus merogoh kocek mahal.
Dengan bujet terbatas, pengguna sudah bisa memperoleh ponsel tangguh yang tetap mumpuni untuk menunjang produktivitas harian.
Berikut tujuh HP tahan banting terbaik harga terjangkau versi Update Tekno.
BACA JUGA:7 HP 2 Jutaan Allrounder Terbaik Awal 2026, Spek Gahar Harga Masih Masuk Akal
7 Smartphone Standar Militer Paling Worth It
1. Oppo A3X, HP Tahan Banting Murah dengan Sertifikasi Militer
Oppo A3X menjadi pilihan menarik bagi pencari HP tahan banting murah bersertifikasi MIL-STD-810H. Meski dibanderol dengan harga ramah kantong, ponsel ini telah lolos uji ketahanan terhadap benturan, suhu ekstrem, getaran, dan kelembapan.
Dari sisi performa, Oppo A3X ditenagai chipset Snapdragon 6s Gen 1 dengan opsi RAM 4 GB atau 6 GB yang dilengkapi fitur extended RAM.
Penyimpanan internal tersedia hingga 128 GB, cukup untuk kebutuhan harian. Kamera utama 8 MP dan kamera depan 5 MP siap mendukung dokumentasi sederhana. Daya tahannya diperkuat baterai 5.100 mAh dengan fast charging 45 watt. Harga Oppo A3X berada di kisaran Rp1,5 jutaan.
2. Vivo Y21D, HP Tangguh untuk Aktivitas Lapangan
Vivo Y21D cocok bagi pengguna yang membutuhkan HP tahan jatuh dan tahan air untuk aktivitas berat. Ponsel ini sudah mengantongi sertifikasi ketahanan, termasuk uji jatuh hingga 1,5 meter dan perlindungan debu serta air.
Layar Vivo Y21D berukuran 6,68 inci IPS LCD dengan refresh rate 90 Hz dan kecerahan hingga 1.000 nits, nyaman digunakan di luar ruangan. Chipset Unisoc T7225 cukup stabil untuk multitasking ringan, didukung RAM hingga 8 GB dan memori internal sampai 256 GB. Dengan harga mulai Rp2 jutaan, Vivo Y21D menjadi HP tahan banting entry level yang layak dipertimbangkan.
3. Realme C75, HP Tahan Banting dengan Baterai Jumbo
Realme C75 hadir sebagai HP tahan banting MIL-STD-810H dengan desain modern. Perangkat ini dilengkapi Armor Shell Glass yang meningkatkan ketahanan terhadap benturan dan kondisi ekstrem.
Mengandalkan chipset MediaTek Helio G92 Max, Realme C75 didukung RAM 8 GB plus extended RAM hingga total 24 GB. Baterai 6.000 mAh dengan fast charging 45 watt membuatnya unggul dari sisi daya tahan. Layarnya berukuran 6,72 inci Full HD+ dengan refresh rate 90 Hz. Harga Realme C75 dibanderol mulai Rp2,2 jutaan.
BACA JUGA:Daftar Harga HP OPPO Terbaru Januari 2026, Beli Sekarang Dapat Banyak Diskon!
4. Vivo iQOO Z10 Lite, HP AMOLED Tahan Ekstrem
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: