Jokowi Hanya Dengarkan Usulan Fakhri Husaini, Tapi Sampai Sekarang Tidak Mengerjakannya

Jokowi Hanya Dengarkan Usulan Fakhri Husaini, Tapi Sampai Sekarang Tidak Mengerjakannya

Coach Fakhri Husaini Bingung Usulannya Hanya Didengar Jokowi, Tapi Tidak Dikerjakan-@Coachfakhri-Instagram

"Saya melanjutkan, jika pemerintah kesulitan karena usulan saya mungkin dianggap terlalu banyak "cukup bapak buatkan 3 fasilitas training center saja, di wilayah Indonesia Bagian Barat, Tengah dan Timur"," paparnya.

BACA JUGA:Dipanggil Kemlu RI Soal Bendera LGBT, Dubes Inggris Kecewa dan Langsung Lapor ke London

BACA JUGA:Pendukung UAS Dituding Semakin Kasar dan Brutal, Eko Kuntadhi: Justru Membuktikan Singapura Benar

Fakhri Husaini mengatakan bahwa usulannya itu bukan hanya didengarkan oleh Presiden Jokowi saja, tetapi oleh pejabat-pejabat negara lainnya.

Dia pun merasa bersyukur karena usulan yang ia berikan terait pusat pelatihan didengarkan oleh para pejabat.

Akan tetapi, di sisi lain Fakhri Husaini juga bingung lantaran sampai dengan saat ini apa yang telah diusulkannya tidak dikerjakan juga. 

"Alhamdulillah, usulan saya didengar oleh presiden dan Menpora Bp. Imam Nahrawi, dicatat pula oleh Mensekneg Bp. Pratikno, tapi sampai sekarang belum juga dibangun," tuturnya.

BACA JUGA:Update Terbaru Jadwal Ganjil Genap di DKI Jakarta, Kini Diperluas Hingga 25 Ruas Jalan, Berikut Daftarnya!

BACA JUGA:Dengan 'Cermat SIM', Kini Ujian Praktik SIM Lebih Mudah, Nggak Bikin Tegang Lagi

Meski demikian, Fakhri Husaini masih berupaya untuk mencoba berpikir positif.

Ia meyakini mungkin saja pemerintah saat ini masih akan fokus untuk membenahi masalah-masalah bangsa yang lebih diutamakan.

 
 
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

A post shared by Fakhri Husaini (@coachfakhri)

"Saya mencoba untuk berpikir positif, mungkin presiden masih sibuk memikirkan masalah bangsa dan negara yang lebih menjadi prioritas." tutupnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: