Prakiraan Cuaca BMKG Sepanjang Hari Ini di Jakarta dan Tinggi Muka Laut

Prakiraan Cuaca BMKG Sepanjang Hari Ini di Jakarta dan Tinggi Muka Laut

Ilustrasi cuaca-Pixabay-

3. Cuaca DKI Jakarta Sore ini (16.00 WIB)

Sepertinya prakiraan cuaca untuk sore hari di wilayah DKI Jakarta masih akan sama dengan kondisi siang hari, yaitu: 

BACA JUGA:Asal Usul Gelar Haji dan Hajjah Setelah Menjalankan Rukun Islam ke-5 di Indonesia

Jakarta Pusat masih akan cerah berawan kecuali wilayah Gambir, Menteng, dan Tanah Abang yang akan berawan. 

Jakarta Selatan, hampir keseluruhan wilayahnya masih akan diguyur hujan ringan dan Setia Budi yang masih akan berawan. 

Jakarta Barat, kondisi cuaca di Grogol Petamburan, Taman Sari, dan Tambora masih akan cerah berawan. 

Begitu pula dengan Cingkareng, Kalideres, Kebon Jeruk, Kembangan, dan Palmerah masih akan berawan. 

Jakarta Timur, hampir keseluruhan wilayahnya masih berpotensi hujan ringan dan Cakung, Matraman, dan Pulo Gadung masih akan cerah berawan. 

Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, seluruh wilayahnya masih akan cerah berawan. 

BACA JUGA:Amalan-Amalan Penting dalam Menjalankan Ibadah Haji

4. Cuaca DKI Jakarta Malam Ini (19.00 dan 22.00 WIB)

Prakiraan cuaca DKI Jakarta untuk siang hari di wilayah:

Jakarta Pusat, hampir seluruh wilayahnya akan berawan, kecuali Tanah Abang pada 19.00 WIB akan diguyur hujan ringan dan pukul 22.00 WIB akan berawan. 

Jakarta Selatan, pada pukul 19.00 WIB seluruh wilayahnya akan diguyur hujan ringan hingga pukul 22.00 WIB, kondisi cuacanya akan berubah jadi berawan.

Jakarta Barat, kondisi cuaca di Grogol Petamburan, Taman Sari, dan Tambora masih akan berawan. Sedangkan dengan Cingkareng, Kalideres, Kebon Jeruk, Kembangan, dan Palmerah akan diguyur hujan ringan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads