Tiket Indonesia vs Bangladesh Resmi Dijual, Berapa Harganya?

Tiket Indonesia vs Bangladesh Resmi Dijual, Berapa Harganya?

PSSI rilis harga tiket Indonesia vs Bangladesh-ilustrasi-@pssi

JAKARTA, DISWAY.ID - Harga tiket pertandingan Timnas vs Bangladesh yang akan dimainkan di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Rabu 1 Juni 2022 telah dirilis oleh pihak PSSI.

PSSI tengah menyiapkan total 9.000 tiket yang terdiri dari lima kategori, yakni kategori Timur 1, Timur 2, Barat 1, Barat 2, dan VIP Varat Utama.

Harga tiket yang dijual PSSI pun bervaritif, mulai Rp80 ribu untuk kategori timur, sementara Rp100 ribu untuk kategori barat. Adapun tiket VIP bisa ditebus dengan Rp150 ribu.

BACA JUGA:400 CPNS PPPK Mengundurkan Diri, Paling Banyak Jawa Barat!

Untuk sistem pembelian tiket, para suporter Indonesia sudah bisa membelinya secara online melalui situs resmi PSSI. 

PSSI meyakini, prosedur ini dilakukan untuk meminimalisir kerumunan di masa pandemi.

PSSI memastikan, bahwa duel Indonesia vs Bangladesh bakal jadi laga perdana yang melibatkan suporter. 

Sebelumnya, pemerintah melarang penonton hadir ke stadion untuk menghindari penyebaran Covid-19.

BACA JUGA:Senjata Yubo

Berikut Daftar Harga Tiket Indonesia vs Bangladesh:

1. Kategori Timur 1: Rp80 ribu

2. Kategori Timur 2: Rp80 ribu

3. Kategori Barat 1: Rp100 ribu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: