Tips Membuat Infused Water Agar Puasa Menjadi Kuat, Ini Sederet Manfaatnya

Tips Membuat Infused Water Agar Puasa Menjadi Kuat, Ini Sederet Manfaatnya

Tips cara buat infused water--Pixabay/Jenesuispas

JAKARTA, DISWAY.ID - Infused water merupakan air yang diresapi dengan rasa buah-buahan segar, sayuran, atau rempah-rempah.

Rasa dari infused water ini sangat segar. Selain itu infused water sangat menyehatkan tubuh.

Infused water juga diklaim bisa membuang racun-racun dalam tubuh. Apa lagi dikonsumsi setelah dan sebelum menjalankan ibadah puasa.

BACA JUGA:Infeksi Covid di Hong Kong Menurun, 9 Jalur Penerbangan Kembali Dibuka

BACA JUGA:Warga Shanghai Mulai Beraktivitas Normal Rabu, Lockdown Dicabut dengan Target Nol Covid

Salah satu yang lagi hits adalah infused water lemon. Selain untuk menurunkan berat badan atau penunjang program diet, infused water lemon juga dapat digunakan untuk menyehatkan pencernaan selama berpuasa.

Selain itu, dengan mengkonsumsi infused water lemon ini maka akan menurunkan resiko terhadap serangan berbagai penyakit, seperti penyakit stroke, darah tinggi, dan lain sebagainya.

Berikut adalah cara membuat infused water lemon, ini langkah-langkahnya:

BACA JUGA:Satu Jam 4 Daerah Diguncang Gempa

BACA JUGA:Ini 5 Manfaat Kacang Hijau Bagi Kesehatan, Menu Favorit Bisa Dijadikan Kolak untuk Buka Puasa

1. Siapkan 2 buah lemon segar, lalu cuci sampai bersih.

2. Potong-potong buah lemon. Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, potonglah 8 bagian setiap buah lemon tersebut.

3. Air putih sebanyak 200 ml. jika memungkinkan gunakan air matang agar mendapatkan hasil maksimal.

BACA JUGA:Catat! Ini Aturan Tepat Konsumsi Gula saat Puasa, Waspada Diabetes Bisa Mengancam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: