Nathalie Holshcer: Maaf Kalau Banyak Salah dan Belum Bisa Jadi yang Terbaik!

Nathalie Holshcer: Maaf Kalau Banyak Salah dan Belum Bisa Jadi yang Terbaik!

Nathalie Holscher Ungkap Rasa Sedihnya Terhadap Sule-@ferdinan_sule-Instagram

JAKARTA, DISWAY.ID - Nathalie Holscher ternyata pernah meminta maaf apabila dirinya banyak salah dan masih belum bisa menjadi yang terbaik.

Ucapan Nathalie Holscher itu diunggah dalam Instagram Stories miliknya yang sempat ditampilkan beberapa waktu lalu.

Terlihat unggahan itu menampilkan Sule yang tengah memberikan pernyataan bahwa sosok pertama sebagai yang terbaik.

BACA JUGA:Shinzo Abe Tewas Ditembak, Haruka Eks JKT48: Seharusnya Jepang Tidak Jadi Negara Seperti Itu!

BACA JUGA:Geledah Pondok Pesantren Riyadhul Jannah Tempat Pencabulan Santriwati di Depok, Polisi Sita Kasur

Unggahan Nathalie juga terlihat adanya sosok Putri Delina dan Lina Jubaedah.

Kemudian Nathalie menambahkan keterangan diunggahan itu dan mengatakan tidak sengata membaca isi pesan di DM akun Instagram Sule.

Setelah membaca isi DM itu, Nathalie sedikit merasa tersinggung dan meminta agar Sule menghargainya sebagai istri yang sekarang.

"Nggak sengaja kebaca dm Akang, heheh nggak apa-apa kok tapi aku mencoba belajar menjadi yang terbaik dan tolong dibimbing, maaf kalau banyak salah dan belum bisa jadi yang terbaik, setidaknya hargai aku di sini sedikit aja," tulis Nathalie Holscher, dikutip pada Sabtu, 9 Juli 2022.

BACA JUGA: Waspada Aki Mobil Meledak, Simak Tips Penggunaannya di Kendaraan

BACA JUGA:Terungkap Kondisi Sule Pasca Digugat Cerai Nathalie Holscher, Dicky Chandra: Kondisi Psikisnya Tidak Baik...

Meski begitu, Nathali eHolscher sempat menyampaikan pernyataan bahwa ungkapannya itu sata ini sudah tidak menggambarkan perasaan aslinya.

"Itu kan sudah lama banget, perasaan aku saat itu dulu ya bukan yang sekarang, kalau sekarang sudah baik-baik saja. Dulu itu mungkin aku baru menikah dan baru masuk ke rumah itu," tutur Nathalie.

Sementara itu, Salah seorang sahabat mengungkapkan kondisi terbaru pelawak Entis Sutisna alias Sule pasca digugat cerai oleh sang istri, Nathalie Holscher.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads