12 Amalan Hari Asyura dan Keutamaannya yang Perlu Diketahui

12 Amalan Hari Asyura dan Keutamaannya yang Perlu Diketahui

Ilustrasi amalan hari asyura dan keutamaannya bagi umat Muslim-xegxef/ Pixabay-

3. Menyambung silaturahmi

4. Bersedekah

5. Mandi

6. Memakai celak mata

7. Berziarah kepada ulama (baik yang hidup maupun yang meninggal)

8. Menjenguk orang sakit

9. Menambah nafkah keluarga

10. Memotong kuku

11. Mengusap kepala anak yatim

12. Membaca Surat al-Ikhlas sebanyak 1000 kali

Lebaran Anak Yatim

Bukan hanya menjadi momentum pembuka tahun baru umat Islam, 10 Muharram juga identik sebagai Lebaran anak yatim.

Tradisi menyantuni anak yatim pada tanggal 10 Muharram memang sudah ada sejak dulu, yang dilakukan para ulama maupun masyarakat umum.

BACA JUGA:Viral Mobil Terjebak di Tengah Sawah Ikuti Google Maps, Begini Kronologinya

Istilah Idul Yatama (Hari Raya anak yatim) sebenarnya hanyalah ungkapan kegembiraan bagi anak-anak yatim, sebab pada saat itu banyak orang yang memberikan perhatian dan santunan kepada mereka.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads