Perilisan Ulang Spider-Man: No Way Home Sukses Puncaki Box Office Akhir Pekan Amerika

Perilisan Ulang Spider-Man: No Way Home Sukses Puncaki Box Office Akhir Pekan Amerika

Perilisan ulang Spiderman No Way Home berhasil puncaki box office akhir pekan Amerika-Instagram/ @spidermanmovie-Instagram/ @spidermanmovie

BACA JUGA:Aipda Ahmad Karnaen Sempat Berteriak Setelah Timah Panas Menembus Tubuhnya

Dengan penayangan ulang ini, Spider-Man No Way Home kini mengumpulkan US$812,3 juta di Amerika Utara.

Hal tersebut sekaligus menguatkan posisinya sebagai film berpendapatan terbesar ke-tiga dalam sejarah box office domestik.

Sementara diketahui, box office tahun ini naik 150% dibandingkan tahun 2021.

Dikutip dari LA Times, berikut adalah perkiraan penjualan tiket untuk Jumat hingga Minggu di bioskop AS dan Kanada, menurut Comscore.

1. “Spider-Man: No Way Home,” $6 juta

2. “Top Gun: Maverick,” $5,5 juta

3. “DC League of Super Pets,” $5,45 juta

BACA JUGA:Mantap, Bamsoet Beri Fasilitas Komunitas Otomotif dengan IMI Lounge Jakarta, Ini Fungsinya!

BACA JUGA:Raih Kemenangan Ke-4 di San Marino, Bagnaia: Saya Hanya Berusaha Kompetitif

4. “Bullet Train”, $5,4 juta

5. “The Invitation,” $4,7 juta

6. "Beast," $3,6 juta

7. “Minion: The Rise of Gru,” $3,1 juta

8. “Thor: Love and Thunder,” $2,45 juta

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: la times

Close Ads