Shin Tae-yong Sukses Bawa Indonesia Naik Peringat di Ranking FIFA, Netizen: Semoga Diperpanjang Sampai Kiamat!

Shin Tae-yong Sukses Bawa Indonesia Naik Peringat di Ranking FIFA, Netizen: Semoga Diperpanjang Sampai Kiamat!

Pendukung timnas Indonesia berharap PSSI segera memberi Shin Tae-yong kontrak baru.-Foto: Tangkapan Layar/Instagram/@shintaeyong777-

Salah seorang netizen ingin perpanjang kontrak Shin Tae Yong bukan hanya sebentar tapi selamanya.

BACA JUGA:Bek Persija Jakarta Ondrej Kudela Tetap Dipanggil ke Timnas Ceko untuk Laga UEFA Nations League

BACA JUGA:Remko Bicentini Kapok Ladeni Permainan Cepat Timnas Indonesia, Curacao Janji Balas Kekalahan di Pakan Sari

"Semoga @PSSI memperpanjang kontrak Shin Tae Yong sampai kiamat," harap akun twitter @herie_eteck.

Bukan sekadar gurauan, ini menunjukkan jika dukungan para suporter timnas Indonesia kepada Shin Tae-yong sangat besar.

Mereka percaya jika proses yang dibangun pelatih Shin Tae-yong sangat terlihat hasilnya, khususnya permainan timnas Indonesia lebih hidup.

Maka tak heran para pendukung timnas Indonesia mendesak dan meminta PSSI segera memberi kontrak baru kepada STY.

Permainan para pemain Indonesia jauh lebih baik saat ini. Semua pemain bermain penuh semangat dan dapat bermain cantik.

Banyak supoter Indonesia merasa kagum dan bangga dengan gaya permainan yang ditawarkan para pemain berkat kepelatihan STY.

BACA JUGA:Terungkap Harapan Liga Jepang ke Pratama Arhan, Posting Foto 'Arho' Saat Berlaga di Sosmed

BACA JUGA:Ulah Sporter Persik Kediri Dijatuhi Sanksi Rp 150 Juta Oleh Komdis PSSI, Buntut Pertandingan Lawan Arema FC

"Luar biasa Timnas Indonesia sekarang, penampilan yg bikin gue kagum, Indonesia sekarang mainnya bagus.

"Terima kasih buat oppa STY, progres dan proses Timnas kita jadi lebih baik.

"Terimakasih untuk semua pemain dan pelatih yg berjuang di dua pertandingan ini," tulis akun twitter @gilang_jatnika.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads