PHK Di Jawa Barat Mencapai 500.000 Orang, Menko PMK: Orang Miskin Baru

PHK Di Jawa Barat Mencapai 500.000 Orang, Menko PMK: Orang Miskin Baru

Tren PHK di Jawa Barat capai 500.000-Foto/Freepik-

Perusahaan juga diharapkan bisa menyikapi rencana yang jelas untuk ke depannya. Muhadjir Effendy meminta agar karyawan yang kena PHK dapat ditangani dengan baik melalui JAMSOSTEK.

Di samping itu Menko PMK berharap agar semua perusahaan dapat bekerja sama seperti yang diarahkan Presiden, untuk waspada menyikapi ekonomi tahun 2023.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads