Waspada! Begini Cara Mengenal Ciri dan Mengobati Racun Sianida

Waspada! Begini Cara Mengenal Ciri dan Mengobati Racun Sianida

Zat kimia berbahaya sianida yang bisa mematikan. -Pinterest-

JAKARTA, DISWAY.ID-- Sianida kembali menjadi sorotan setelah adanya kasus anak yang membunuh 3 orang keluarganya di Magelang beberapa waktu lalu. Sianida merupakan senyawa kimia yang dapat ditemukan dalam bentuk gas atau kristal.

Beberapa jenis sianida berbahaya adalah hidrogen sianida, klorida sianida, natrium (sodium) sianida, dan kalium (potasium) sianida. 

BACA JUGA: Anak Tega Laporkan Ibu Karena Tak Terima Dimarahi Pacaran Melewati Batas

BACA JUGA:Cuci Mobil Berhadiah Puluhan Juta Rupiah di Nyuci Ngebut Armol All, Mobil Bersih Kantong Tebal

Terpapar senyawa ini dapat menyebabkan sel-sel tubuh kekurangan oksigen. Akibatnya, fungsi sel-sel tersebut menjadi terganggu, dan kemudia mati.

Seperti diketahui, belum lama ini masyarakat Indonesia, lebih tepatnya didaerah Magelang digemparkan dengan sebuah penemuan mayat satu keluarga di Magelang, Jawa Tengah. 

BACA JUGA:Messi Gagal Eksekusi Penalti Bisa Jadi Pertanda Baik untuk Argentina, Kok Bisa?

BACA JUGA:Lengketnya Brigadir J dan Putri Candrawathi Sampai 'Kepergok' Pergi Berduaan, Biang Kerok Pisah Rumah Memanas?

Polisi menemukan mayat tersebut dengan kondisi yang cukup memprihatinkan, dari hasil autopsi terdapat tiga korban yaitu Abas Ahar (Ayah, 58), Heri Riyani (Ibu, 54), dan Dhea Chairunisa (Kakak, 25) mengalami luka mengenaskan akibat racun Sianida yang berikan oleh anak bungsu mereka yang bernama Dhio Daffa (22). 

Melihat begitu banyaknya kasus yang serupa terjadi, ternyata kemudahan dalam mendapatkan racun tersebut cukup menjadi suatu ketakutan sendiri.

BACA JUGA:Terungkap! Szczesny Taruhan dengan Messi di Laga Polandia vs Argentina: Saya Kalah 100 Euro

BACA JUGA:Ditantang Canelo Alvarez, Lionel Messi: Saya Tidak Perlu Meminta Maaf!

Hal ini dikarenakan dengan jenisnya yang tidak berwarna dan tidak merubah rasa baik dalam makanan ataupun minuman, menjadikannya sebagai senjata yang ampuh untuk melukai atau membunuh seseorang. 

Lantas apakah masyarakat Indonesia sudah mengenal dengan ciri, gejala, serta cara mengobati atau mengantisipasi racun tersebut ? Mari kita lebih mengenal lagi terkait racun sianida di disway.id 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: